Senin, 30 Maret 2020

Wisata Jogja Penuh Sejarah di Taman Sari

Terletak di sebelah selatan Pasar Ngasem Yogyakarta , Taman Sari merupakan salah satu objek wisata yang harus kalian para wisatawan kunjungi karena sangat menarik untuk kita kulik sejarahnya.
Menurut sejarahnya Taman Sari didirikan oleh Susuhunan Paku Buwono II sebagai tempat persinggahan kereta-kereta kuda yang akan pergi ke imogiri. Banyak yang mengatakan bahwa Taman Sari dibangun sebagai benteng pertahanan terakhir bila diserang musuh.


pict by : goodnewsfromindonesia.com
Taman Sari memiliki 4 bagian komplek. Bagian pertama adalah danau buatan yang berada disebelah barat yang mana merupakan bagian utama dan bagian yang paling eksotis. Bagian kedua merupakan bangunan yang paling utuh dibandingkan dengan yang lainnya , terletak di sebelah selatan danau dan merupakan bagian yang relatif sering dikunjungi wisatawan. Bagian ketiga adalah Pasaeran Ledok Sari dan Kolam Garjitawati , terletak di sebelah selatan dari bagian yang kedua tadi , bagian ini tidak menyisakan banyak hal yang bisa dilihat konon katanya bagian ini digunakan sebagai tempat meditasi raja. Dan bagian yang terakhir adalah bagian yang terletak disebelah timur yang berisi jembatan gantung dan sisa-sisa dermaga.
tamansari yogyakarta - 081804370833
pict by : travelspromo.com
pict by : wisatapedi.com
Nahhhh. Setelah berkunjung ke wisata alam ini pasti kita perlu membeli souvenir khas Jogja. Salah satu tempat yang menyediakan souvenir khas Jogja yaitu KALU. KALU menghadirkan berbagai souvenir bernuansa etnik dengan paduan lurik dan tenun ikat. Terimakasih teman kalu, ditunggu berkunjung ke galeri kami
KALU
📍Jl.Tunjung Baru No. B-8, Baciro, Gondokusuman, Yogyakarta (Barat Stadion Mandala Krida)
🌐Website : http://www.kaluart.com

🖼Instagram : @kaluart / @kalukatalog / @souvenirlurikkalu
🗣Facebook : KaLu Katunlurix
💬 WA 1 : 082329713900
💬 WA 2 : 081804370833
💬 WA 3 : 081804059024

Tidak ada komentar:

Posting Komentar